Analisa Teknikal Saham - Informasi Saham - Investasi Saham

Senin, 20 Januari 2025

BBNI Kembali Ke Jalur Uptrendnya, Trading Buy

 

BBNI berpeluang untuk kembali uptrend dengan membentuk Bullish Inverted Head & Shoulders. Hal ini berarti bahwa BBNI berpeluang terus menguat menuju target pertama di di 4900 dan target kedua di 5050. Indikator teknikal MACD yang baru kembali golden cross mendukung prediksi uptrend BBNI.

bbni rekomendasi buy

 

Rekomendasi: Trading buy, target pertama 4900 dan kedua 5050.