Analisa Teknikal Saham - Informasi Saham - Investasi Saham

Minggu, 20 Oktober 2024

INCO Kembali Membentuk Bullish Double Bottoms

INCO kembali membentuk pola bullish double bottoms, pola yang sebelumnya mendorong INCO naik dari 3900an ke 4200-4400. Jika INCO berhasil menguat menembus resisten 4240, INCO berpeluang melanjutkan kenaikannya menuju target 4400-4600.


Rekomendasi: Trading buy kalau naik di atas 4240. Target 4400-4600.